Jenis - Jenis Videotron
Videotron itu sendiri terbagi menjadi 2 jenis atau type , yaitu :
1. Videotron indoor
2. Videotron outdoor
Videotron itu sendiri terbagi menjadi 2 jenis atau type , yaitu :
1. Videotron indoor
2. Videotron outdoor
Seperti fungsi videotron secara umum yang lebih sering digunakan oleh semua orang yakni di bidang ekonomi atau bisnis. Videotron sangat efektif untuk dijadikan sebagai media promosi suatu produk yang sedang dijadikan diperjualbelikan oleh seseorang, baik berupa barang ataupun jasa. Namun harus disesuaikan dengan target sasaran yang hendak dituju.
Kegunaan videotron dapat sebagai media yang efektif untuk dijadikan iklan yang di dalamnya mengandung sebuah pesan yang sifatnya informatif. Iklan tersebut bisa menjalankan proses sosialisasi suatu prosedur tertentu kepada masyarakat secara luas, sehingga pemasangannya bisa dilakukan di jalan raya, tepatnya di pusat keramaian kota.